Berharap Dinas Pendidikan Bisa Mengawasi Sekolah


Pendidikan di Kota Cirebon - Saya berharap Dinas Pendidikan Kota Cirebon bisa mengunjungi sekolah yang ada di kota cirebon untuk mengecek atau memeriksa bangunan sekolah di kota cirebon. Sangat penting peran Dinas Pendidikan Kota Cirebon di sekolah karena agar siswa siswi kota cirebon merasa nyaman bersekolah layaknya sekolah di kota-kota lain atau wilayah lainnya. saya berharap dinas pendidikan bisa mengecek beberapa poin seperti :
1. Bangunan atau sarana prasarana di sekolah tersebut
2. Mengecek daftar hadir guru di sekolah tersebut
3. Mengecek keberadaan Lab seperti Lab Kimia, Tik, Fisika, Ekonomi, Seni, dan Lab lainnya.
 4. Mengecek jaringan wifi di sekolah siswa mengharapkan wifi tersebut aktif untuk mempermudah pembelaj
     aran  dan mencari tugas dan lain-lain.
 5. Mengecek kelas meliputi jendela, pintu, meja, kursi dan lainnya 
 6. Mengecek eskul apa berjalan lancar atau tidak berjalan hanya masalah gaji pelatih kasihan kepada siswa
     dan siswi yang ingin mengikuti eskul tersebut 
 7. Mengecek kualitas & kuantitas guru di sekolah tersebut.
 8. Saya mengharapkan keberadaan polisi di sekolah untuk membantu atau mengatur lalu lintas di sekolah 
     karena di sebabkan macet karena banyak siswa menyebrang
 9. Saya berharap dinas pendidikan kota cirebon bisa bekerjasama dengan kepolisian kota cirebon da
     lam merazia warnet ketika jam sekolah saya yakin ada beberapa siswa yang bolos hanya untuk bermain   
     game online atau sekedar facebookan, twitteran atau media sosial lainnya. 
 10. Saya berharap dinas pendidikan kota cirebon bisa menyediakan beberapa unit bus sekolah di kota 
       cirebon
 11. Saya berharap untuk anak yang masih menduduki sekolah SD agar tidak di pungguti biaya hanya untuk masalah buku lks atau buku cetak saya mengharapkan di gratisin
 12. Saya berharap kepolisian dan dinas pendidikan kota cirebon bisa menertibkan angkutan umum seperti
       angkot, elf atau alat transportasi lainnya untuk menghindari siswa yang gandul di pintu atau menaiki
       atap angkot.
 13. Saya berharap Dinas Pendidikan Kota Cirebon dan Kepolisian Kota Cirebon bisa memberikan solusi a
       gar siswa atau siswa bisa sampe sekolah tepat waktu sebelum pukul 07.00
 14. Saya berharap dinas pendidikan Kota Cirebon bisa bekerjasama dengan pihak sekolah untuk melaksa
       nakan razia seperti rokok, hp yang ada gambar porno, peralatan yang seharusnya tidak dibawa ke seko
       lah.
 15. Saya Berharap Dinas Pendidikan Kota Cirebon bisa menyediakan beberapa unit ambulance di berba
       rgai sekolah SMA, SMP itu sangat di harapkan siswa siswi ketika sakit dan harus segera di bawa ke 
       rumah sakit   
 16. Saya berharap di sekolah tidak ada stiker atau spanduk pemilu 2013 - 2014
 17. Saya berharap kepada calon walikota atau wakil walikota bisa mengembangkan eskul dan menyediakan
       perlombaan berbagai eskul atau kegiatan lainnya.
 18. Saya berharap dinas pendidikan kota cirebon bisa menyediakan lomba Blog, atau lain-lainnya yang mel
       iputi pendidikan.
 19. Saya Berharap Dinas Pendidikan Kota Cirebon bisa memerhatikan anak yatim piatu dan bisa memberi
       kan sumbangan atau Lks atau bayaran sekolah untuk anak yatim piatu di gratiskan 
 20. Saya berharap beberapa sekolah di kota cirebon bisa menyediakan website untuk sarana masyarakat 
       mencari informasi tentang sekolah tersebut
 21. Berharap Dinas Pendidikan kota Cirebon bisa mengirimkan pasokan air ke sekolah yang tidak ada air
       atau minim dengan air. Air sangat di butuhkan oleh siswa





















Share on Google Plus

About ridwan comunity smpn 6

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 komentar:

Post a Comment